-->

Khatam Al-Quran Menjadi Rutinitas Remaja/i Mesjid Darul Muttaqin(RMDM) di Bulan Ramadhan

Batu Bara, Perisainusantara.com

Malam 27 Ramadhan , Pengurus BKM dan Remaja/i Mesjid Darul Muttaqin(RMDM) secara bersama menggelar Khataman Al-Quran yang sudah menjadi agenda rutinitas setiap tahunnya di bulan Suci Ramadhan.

Acara digelar di Mesjid Darul Muttaqin(RMDM) Desa Pematang Nibung. Senin, 17 April 2023  dipandu secara langsung oleh Pengurus BKM Mesjid Darul Muttaqin. 

Abdullah Qomaini, S.Pd.SD dan juga selaku ketua BKM Mesjid Darul Muttaqin Desa Pematang Nibung mengungkapkan Khatam Al-Quran yang digelar ini sebagai bentuk rasa cinta kita terhadap Al-Quran.

“Khatam ini dilakukan juga  karena seluruh Anggota Remaja/i Mesjid Darul Muttaqin sudah menyelesaikan pembacaan al-qurannya”

“Karena sebelumnya pada awal Bulan Ramadhan kita sudah susun kegiatan selama bulan Ramadhan dan sampai malam 27 puasa ini lah puncaknya. 

Harapan kita “Mudah-mudahan kegiatan ini kelak menjadi amal baik untuk kita semua. tentunya, dengan niat membumikan Alquran pada Bulan Suci Ramadhan semoga kita mendapatkan berkah darinya," Tutup Abdullah Qomaini. 

Turut hadir, Kepala Desa Pematang Nibung serta staff dan seluruh pengurus Badan Kemakmuran Mesjid Darul Muttaqin Desa Pematang Nibung. Hg

Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Artikel

Label

Budaya (16) ekonomi (3) Kesehatan (13) Organisasi (241) Pemerintahan (110) Pendidikan (146) politik (138) Polri/TNI (6) sosial (107) Sumatera Utara (29)

Arsip Blog

Strategi Inalum Perluas Pangsa Pasar Aluminium Global

 


Mengenal Tiga Jenis Produk Aluminium dari INALUM

 


Tentang Inalum